Latest News

Museum Sunan Drajat Lamongan

Minggu, 07 Februari 2010 , Posted by museum jatim at 09.12





Museum yang terletak di Desa. Drajat, Kecamatan Paciran Lamongan Jawa Timur ini merupakan museum umum. Museum ini diselenggarakan oleh pemerintahan kabupaten. Museum ini dibangun pada tahun 1991 namun baru difungsikan pada 30 Maret 1992. Bangunannya dibuat di atas lahan seluas 4 hektar. Museum yang terdiri dari satu lantai saja ini status kepemilikan tanahnya adalah milik pemerintah.

Beberapa Koleksi :
Perunggu
Keramik
KayuJati
Terakota
Batu
Besi
Kulit
Kuningan
Baja Kertas
Lontar & Bambu
Aluminium
Logam
Buku & Kertas
Kain
Bedug

Fasilitas Publik :
Ruang informasi
Tempat penjualan tiket
Ruang pameran tetap
Toilet
Parkir
Taman Bermain Anak-Anak
Sarana ibadah

Fasilitas Museum :
Ruang Studi koleksi
Ruang administrasi (kantor)
Ruang laboratorium
Ruang penyimpanan Koleksi

Waktu Buka :
Hari Senin - Kamis : Pukul 07.00 s.d 17.00
Hari Jumat : Pukul 07.00 s.d 17.00
Hari Sabtu : Pukul 07.00 s.d 21.00
Hari Minggu : Pukul 07.00 s.d 21.00

Currently have 0 komentar:

Leave a Reply

Posting Komentar